Villa Cappuccino (Depan Jatim Park 2 / Museum Satwa) | 3 Kamar

villa di batu malang

Villa Cappuccino adalah salah satu villa paling laris berkamar tiga di Batu Malang yang didesain secara artistik dan mempunyai private mini cafe. Dengan harga yang murah namun tetap classy, Anda dan keluarga akan merasakan kenyamanan saat menginap sembari selfie-selfie di villa ini.

Villa Cappuccino dan salah satu villa kami yang satunya yaitu Villa Rumah Daun sangat tepat bagi liburan Anda karena lokasinya yang tepat berada di depan Jatim Park 2 (Museum Satwa, Batu Secret Zoo, Eco Green Park), hanya 9 detik melangkah! Jika ingin mengunjungi BNS (Batu Night Spectacular) di malam harinya, cukup berjalan kaki saja. Cuma 12 menit jalan kaki ke BNS!

Villa Cappuccino dan Villa Rumah Daun letaknya berhadapan, sehingga bagi Anda yang membawa anggota keluarga atau rekan sekitar 16 orang, bisa menyewa dua villa kami tersebut sehingga kenyamanan berkomunikasi tetap terjalin.

Dengan desain yang cantik, Villa All New Cappuccino memberikan Anda sekeluarga kesan menyenangkan serta kenyamanan tinggal dalam berlibur. Sentuhan artistik pada interior dan penataan menjadikan Villa All New Cappuccino sebagai boutique villa.

Di Villa Cappuccino Batu Malang ini kami sediakan fasilitas-fasilitas sebagai berikut:

  • Nama vila/villa/penginapan: Villa Cappuccino
  • Lokasi: Batu Green Park No 6, Jl. Raya Oro-oro Ombo Batu Malang (Tepat di depan pintu keluar Jatim Park 2/Museum Satwa)
  • Kamar tidur: 3 (plus extra bed)
  • Jumlah tamu: 8
  • Kamar mandi: 2 (+ Pemanas Air atau Water Heater)
  • Free WiFi di seluruh ruangan
  • Televisi
  • DVD
  • Karaoke
  • Kulkas (lemari es)
  • Kompor gas
  • Rice Cooker + alat masak
  • Peralatan makan
  • Dapur belakang dengan style cafe untuk ngopi-ngopi, makan-makan dan tak lupa selfie-selfie!
  • Air mineral galon + water dispenser
  • Tempat Wisata sekitar:
    • Jatim Park 2 (Museum Satwa, Batu Secret Zoo, Eco Green Park): Hanya 9 detik melangkah alias jalan kaki!
    • Jatim Park 1 (Waterboom, Wahana Permainan, Science Center, Galeri Budaya): ± 12 menit jalan kaki atau 1,5 menit dengan kendaraan.
    • Batu Night Spectacular (BNS): ± 12 menit jalan kaki atau 1,5 menit dengan kendaraan.
    • Museum Angkut / Movie Star Studio: ± 3 menit dengan kendaraan.
    • Pasar Kota Batu: ± 6 menit jalan kaki!
    • Kusuma Agrowisata (Kebun Apel & Strawberry): ± 5 menit dengan kendaraan.
    • Alun-alun kota Batu: ± 5 menit dengan kendaraan.

Villa All New Cappuccino


Lokasi Villa All New Cappuccino:


Walau Villa Cappuccino berada di lokasi prima, yakni tepat di depan Jatim Park 2 (Museum Satwa, Batu Secret Zoo, Eco Green Park), harga sewa villa tetaplah murah terjangkau.

Rate Weekdays: Rp. 890.000/malam* PROMO JUN-JUL ’21: Rp. 590.000/malam*

Rate Weekend: Rp. 990.000/malam* PROMO JUN-JUL ’21: Rp. 690.000/malam*

(*Weekdays: Senin-Kamis, Weekend: Jumat-Minggu | Harga tidak berlaku untuk High & Peak Seasons dan Hari Besar Nasional)

Ceriakan liburan Anda bersama keluarga tercinta atau rekan-rekan di Villa Batu kami. Hubungi kami sekarang juga dan dapatkan harga promo untuk pemesanan dini.

Villa All New Cappuccino – A comfortable & artistic villa with cafe-style diningroom

Untuk availability (ketersediaan villa) pada tanggal yang Anda inginkan, silakan telepon bagian reservasi kami sekarang:

Sewa Villa di Batu Malang: 081232143377 | 085790978382 (Klik pada nomor untuk terhubung otomatis dengan Whatsapp kami)

You Might Also Like